ANALISA HUKUM PIDANA TERHADAP PELAKU PEMERKOSAAN ANAK DI BAWAH UMUR (STUDI KASUS PUTUSAN PENGADILAN NEGERI NOMOR 51/Pid.Sus/2016/PN.Kbu)

Lusiani Lusiani, Panhar Makawi

Abstract


Abstrak

The purpose of this research is to find out and analyze justice for minors who rape according to Law No. 23 of 2002 concerning Child Protection and to find out and analyze the comparison of the application of justice for minors of rape victims based on Law No. 23 of 2002. Types the research used in this paper is normative research. Normative legal research is legal research that places law as a norm system building. The norm system in question is about the principles, norms, rules of the laws and regulations, court decisions, agreements and doctrines (teachings). The first discussion in this study is to find out and analyze how the legal protection of minors victims of rape Law No. 23 of 2002 where every child has the right to obtain legal protection, and also every child has the right to get justice before the law, with the existence of Law no. 23 of 2002 concerning Child Protection, should be able to guarantee every child's rights and can provide justice for children affected by the problem, in this case children who are victims of rape and also children who are victims of violence resulting in death, but every regulation which is disciplined as if only able to make a contribution and not look at the nature of the law itself. And the second is what are the obstacles faced in realizing legal protection for minors of rape victims based on Law No. 23 of 2002 where the obstacles faced in realizing legal protection against victims of rape and violence are the Principles of Equality Before the Law (legal equality), certainty and justice.

 

Keywords:  criminal code, rape, child protection law

 

Abstrak

Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis keadilan bagi anak dibawah umur yang melakukan pemerkosaan berdasarkan UU No 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak dan untuk mengetahui dan menganalisis perbandingan penerapan keadilan bagi anak di bawah umur korban pemerkosaan berdasarkan UU No 23 Tahun 2002. Jenis penelitian yang digunakan dalam penulisan ini adalah penelitian normatif. Penelitian hukum normatif adalah penelitian hukum yang meletakkan hukum sebagai sebuah bangunan system norma. System norma yang dimaksud adalah mengenai asas - asas, norma, kaidah dari peraturan perundangan, putusan pengadilan, perjanjian serta doktrin (ajaran). Adapun pembahasan dalam penelitian ini yang pertama adalah Untuk mengetahui dan menganalisis Bagaimanakah perlindungan hukum terhadap anak dibawah umur korban pemerkosaan UU No 23 Tahun 2002 dimana setiap anak berhak memperoleh perlindungan hukum, dan juga setiap anak berhak untuk mendapatkan keadilan dimata hukum, dengan adanya UU No. 23 tahun 2002 tentang Perlindungan Anak ini, seharusnya bisa menjamin setiap hak-hak anak dan dapat memberikan suatu keadilan bagi anak yang tertimpa masalah, dalam hal ini anak yang menjadi korban pemerkosaan dan juga anak yang menjadi korban kekerasan yang mengakibatkan kematian, akan tetapi setiap peraturan yang ditertibkan seolah hanya mampu memberikan suatu kontribusi dan tidak melihat pada hakikat dari pada hukum itu sendiri. Dan yang kedua adalah apa saja yang menjadi kendala- kendala yang dihadapi dalam mewujudkan perlindungan hukum terhadap anak di bawah umur korban pemerkosaan berdasarkan UU No 23 Tahun 2002 dimana kendala-kendala yang dihadapi dalam mewujudkan perlindungan hukum terhadap korban pemerkosaan dan kekerasan yaitu Prinsip Equality Before the Law (Persamaan hukum), kepastian dan keadilan. 

 

Kata kunci: kitab undang-undang hukum pidana, pemerkosaan, undang-undang perlindungan anak


Full Text:

PDF

References


Daftar Pustaka

Abdul Wahid dan Muhammad Irfan. Perlindungan Terhadap Kekerasan Seksual: Advokasi Atas Hak Asasi Perempuan (2001). Jakarta.Refika Aditama

Aziz Syamsuddin. Tindak Pidana Khusus (2011). Jakarta.Sinar Grafika

Arianto, H. (2010). Hukum Responsif dan Penegakan Hukum di Indonesia. Lex Jurnalica, 7(2), 18013.

Gadis Arivia. Potret Buram Eksploitasi Kekerasan Seksual Pada Anak (2005). Jakarta.Food Foundation

Maidi Gultom. Perlindungan Hukum Terhadap Anak (2006). Bandung.Refika Aditama

Olivia, F. (2014). Akibat Hukum terhadap Anak Hasil Perkawinan Siri Pasca Putusan Mahkamah Konstitusi. Lex Jurnalica, 11(2), 18085.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul
Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta 11510
Telp : 021 5674223 ext 266

email : [email protected]