PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DENGAN KEPUASAN SEBAGAI INTERVENING

Deka Yudistianto, Hasyim Hasyim

Abstract


Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh experiential marketing terhadap loyalitas pelanggan dengan kepuasan sebagai intervening variabel (Studi pada Indomaret di Ciledug Kota Tangerang).Data sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 100 responden yang diperoleh pengambilannya melalui teknik non-probability sampling dengan sampling kuota dan dianalisis menggunakan path analysis. Hasil dan temuan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa experiential marketing berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan dan kepuasan pelanggan berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan, sedangkan experiential marketing tidak berpengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan. Dengan demikian Experiential marketing yang diterapkan oleh Indomaret di Ciledug Kota Tangerang berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan dengan kepuasan sebagai variabel intervening.

 

Keywords: experiential marketing, customer satisfaction, customer loyalty, 7-eleven


Full Text:

PDF

References


Alkilani. K. et al. (2013). “The Impact of Experiential Marketing and Customer Satisfaction on Customer Commitment in the World of Social Networks”, Asian Social Science Vol. 9 No. 1, 2013.

Bahri. S. et al. (2014). “Pengaruh Experiential Marketing Terhadap Kepuasan Pengguna Smartphone Blackberry Curve (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Trunojoyo Madura)”, Jurnal Studi Manajemen dan Bisnis Vol 1 No. 1, 2014.

Bank Mandiri. (2014). Industry Update Perdagangan Ritel Volume 16.

Chandra.I. dan Subagio. H. (2013). “Analisa Pengaruh Experiential Marketing terhadap Customer satisfaction dengan Perceived Value sebagai Variabel Intervening Konsumen the Premiere Grand City Surabaya”, Jurnal Manajemen Pemasaran Petra Vol. 1 No. 2, 2013.

Christian. A dan Dharmayanti.D. (2013). “Pengaruh Experiential Marketing Terhadap Customer Satisfaction dan Customer Loyalty the Light Cup Di Surabaya Town Square”, Jurnal Manajemen Pemasaran Petra Vol. 1 No. 2, 2013.

Frontier Consulting Group. “Brand Switching Analysis”, www.marketing.co.id/brand-switching-analysis-dalam-industri-ritel-modern/, diakses tanggal 10 Maret 2015.

Hasyim dan Rina Anindita. (2009). Prinsip-prinsip Dasar Metode Riset Bidang Pemasaran, University Press-UEU, Jakarta.

Jatmiko. (2017). Pengambilan Keputusan Pembelian Produk Otomotif Pada Industri Kreatif di Indonesia. icebuss.org/paper/082.docx

Jamaluddin, J., & Ruswanti, E. (2017). Impact of Service Quality and Customer Satisfaction on Customer Loyalty: A Case Study in a Private Hospital in Indonesia. IOSR Journal of Business and Management (IOSR-JBM). 15(3): 23-33

Kustini, (2007). “Penerapan Experiential Marketing”, Jurnal Riset Ekonomi dan Bisnis UPN “Veteran” Jawa Timur Vol. 7 No. 2, 2007.

Kusumawati. A. (2011). “Analisis Pengaruh Experiential Marketing Terhadap Kepuasan dan Loyalitas Pelanggan: Kasus Hypermart Malang Town Square (MATOS)”, Jurnal Manajemen Pemasaran Modern UBM Vol. 3 No.1, 2011.

Maghnati. F. et al. (2012). "Exploring the Relationship between Experiential Marke-ting and Experiential Value in the Smartphone Industry”, International Business Research Vol. 5 No. 11, 2012.

Philip Kotler dan Kevin Lane Keller. (2008). “Manajemen Pemasaran” Edisi 13 Jilid 1, Erlangga, Jakarta.

PT. Modern Sevel Indonesia. “Store Location”, http://7elevenid.com/location/,diakses tanggal 10 Januari 2015.

Schmitt. B. (1999). “Experiential Marketing”, Joumal of Marketing Management.

Smilansky. S. (2009). “Experiential Marketing: a Practical Guide to Interactive Brand Experiences”, Kogan Page, London and Philadelphia.

Sugiono. (2010). “Statistika untuk Penelitian”, Cetakan Ke-16, Bandung : Alfabeta.

Suryawan.S dan Dharmayanti.D, (2013). “Analisa Hubungan Antara Experiential Marketing, Customer Satisfaction dan Customer Loyalty Café Nona Manis Grand City Mall Surabaya”, Jurnal Manajemen Pemasaran Vol. 1 No. 2, 2013.

Thejasukmana.V.A dan Sugiharto.S. (2014). “Analisis Pengaruh Experiential Marketing Terhadap Pembelian Ulang Konsumen the Vinnette (House of Bovin and Lynette) Surabaya”, Jurnal Manajemen Pemasaran Petra Vol. 2 No. 1, 2014.

Utomo. TJ. (2011). “Persaingan Bisnis Ritel: Tradisional vs modern (The Competition of Retail Business)”, Fokus Ekonomi Vol. 6 No. 1, 2011.

Wijaya.A dan Subagio. H. (2014). “Analisis Pengaruh Experiential Marketing Terhadap Repeat Purchase dengan Customer Satisfaction sebagai Mediating Variable di De Mandailing Cafe UC Boulevard Surabaya”, Jurnal Strategi Pemasaran Vol. 2 No. 1, 2014.

S Handayani. (2010). Efek Strategic Experiential Marketing (SEMs) dan Implementasinya Melalui Key Experiential Providers (ExPros) terhadap Loyalitas pada Lion Air dan Mandala Airlines, Jurnal Ekonomi 1 (Esa Unggul), 11-23.

Anindita, R. (2010). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Siswa SMU di Tangerang Dalam Keputusan Pembelian Kartu IM3 Prabayar. Jurnal Ekonomi Universitas Esa Unggul. 1 (1). 79131.

Anggarani WPT, A., Kenny, A. (2016). Pengaruh Service Quality dan Brand Image terhadap Loyalitas melalui Kepuasan Konsumen pada Inul Vizta Karaoke di Jakarta (Studi Kasus pada Kepuasan Konsumen Inul Vizta Karaoke, Jurnal Ekonomi Universitas Esa Unggul 7 (2), 79542.

Jatmiko. (2012). Komunikasi Pemasaran Sebagai Strategi Memperluas Pasar. Komunikologi 9 (2).

Ruswanti, E. (2016). The impact of the impulse buying dimension and cherry picking: an empirical study. Journal of Indonesian Economy and, Business. 31 (1): 81-98.

YK Sri Handayani, Adrie Putra (2012) Membangun Kepercayaan Terhadap Merek Untuk Meningkatkan Loyalitas Melalui Nilai Utilitarian Dan Hedonic Pada Pengguna Nokia, Prosiding Seminar Nasional Dan Call For Paper Forum Manajemen Indonesia Ke 4 .


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lembaga Penerbitan Universitas Esa Unggul
Jalan Arjuna Utara No 9 Kebon Jeruk Jakarta 11510
Telp : 021 5674223 ext 266

email : [email protected]